
Grow Your Team
Capai peningkatan kemajuan tim Anda dan tingkatkan pruduktivitas Anda melalui Coaching "Grow Your Team".
Dalam paket coaching ini Anda akan mengetahui potensi diri dan gaya kepemimpinan Anda serta cara memajukan pengembangan karir Anda dan tim Anda untuk meningkatkan kinerja dalam mencapai tujuan bersama yang ditargetkan.
Program Details
Periode Coaching
Durasi Coaching
Paket Program
Program Highlights
Capai peningkatan kemajuan tim Anda dan tingkatkan pruduktivitas Anda melalui Coaching "Grow Your Team".
Dalam paket coaching ini Anda akan mengetahui potensi diri dan gaya kepemimpinan Anda serta cara memajukan pengembangan karir Anda dan tim Anda untuk meningkatkan kinerja dalam mencapai tujuan bersama yang ditargetkan.
Melalui 6 kali pertemuan sesi Coaching, Anda akan mendapatkan :
* Mengenali gaya kepemimpinan Anda
* Menggali potensi kepemimpinan Anda
* Percaya diri untuk mengatasi tantangan yang dihadapi dalam mengelola tim dan kinerja tim Anda
6 kali pertemuan Grow Your Team coaching ini, akan dijalankan secara online melalui Zoom atau Google Meet di jadwal yang telah disepakati bersama. Link Zoom atau Google Meet akan dikirimkan oleh Coach pada H-3 sebelum jadwal yang disepakati.
Setiap pertemuan akan membahas topik khusus yang menjadi fokus perhatian Anda. Coach menggunakan pendekatan transformasional yang berbasiskan kompetensi ICF (international Coaching Federation) USA.
Program Coaching Grow Your Team ini direkomendasikan bagi :
* Supervisor
* Manajer
* Karyawan Profesional
* Pendidik
* Siapapun yang menginginkan
Dapatkan harga promo sebesar Rp. 7,000,000,- (Tujuh Juta Rupiah) dari harga normal Rp. 7,500,000,-
Tekan Tombol Buy Now dan mulailah merancang jalan sukses Anda menjadi Pemimpin yang lebih baik !!!
Coach Anda adalah seorang Leadership Coach Profesional yang memiliki :
* Jam praktik Coaching lebih dari 300 jam
* Sertifikasi Coaching dari ICF (International Coaching Federation) USA
* Pengalaman bekerja di berbagai perusahaan nasional dan multinasional lebih dari 27 tahun hingga level VP (Vice President)
Book Sekarang
- Bertemu dengan Coach Bersertifikasi
- Fleksibilitas dalam Menentukan Jadwal
- Pilih Coach Sesuai Preferensimu
- Bebas Mengajukan Jadwal Sendiri
- Online or Face-to-Face Coaching Options Tersedia
- Topik Coaching Beragam
- Privasi Terjaga & Lingkungan Aman untuk Berkembang