Date
17 Dec 2022
Time
10:30
Location
Online via Zoom
About Unlocking Potential with Coaching : Intro to Career Coaching
Tentang Program : Program ini dibuat untuk memberikan kesempatan pada publik agar bisa lebih memahami tentang coaching, seperti apa itu coaching, fungsi coaching, serta dampak yang bisa diberikan oleh coaching. Kelas pertama ini akan dimulai untuk kategori Career Coaching yang akan memberikan pengetahuan pada public mengenai coaching untuk pengembangan karir.
Tanggal : Minggu, 17 December 2022
Pukul 13.00 – 14.30 WIB (TBA)
Speaker : Sugiarti Rosbak (Career Coach)
More Info
- PIC: Irmina Sari (Sari)
- Phone: 6281905913318
- Email: sari@visecoach.com