4

Total Sessions

3 month

Periode Coaching

60 min

Duration/session

Online

Delivery

Living Your Dream Career

Temukan kejelasan arah karier yang sesuai dengan purpose Anda. Buat strategi untuk pencapaian visi karier yang dilengkapi rencana dan strategi.

Di paket Premium Coaching ini Anda mendapatkan kesempatan seluas-luasnya untuk mendiskusikan tantangan di area karier dan mendapatkan pendampingan dari Career Coach Anda untuk membuat strategi pencapaian karier ideal.

Benefit yang Anda Dapatkan

4 kali sesi Career Coaching ini akan membantu Anda sebagai seorang profesional untuk:

  • Memetakan situasi karier terkini.
  • Menemukan pola-pola yang menghambat pencapaian karier.
  • Mengenali kekuatan dan potensi diri yang bisa dikembangkan.
  • Membuat strategi untuk pencapaian karier ideal.

Untuk Siapa Program Coaching ini?

Karyawan profesional, mahasiswa, dan siapapun yang ingin mendapatkan kejelasan karier.

Siapa Coach Anda?

Pilih Coach Anda dari tim Professional Career Coach kami yang memiliki:

  • Sertifikasi coaching dari ICF (International Coaching Federation)
  • Pengalaman industrial sebagai manajer korporasi.
  • Jam praktik coaching lebih dari 500 jam.

Pilihlah coach yang sesuai dengan tujuan karier Anda melalui Visecoach.

Bagaimana Coaching Dijalankan?

Di program coaching ini Anda mendapatkan 4 kali sesi one-on-one bersama Leadership Coach berakreditasi dari ICF (International Coaching Federation) untuk merancang perjalanan karier Anda sebagai seorang profesional yang sukses.

Sesi coaching akan dijalankan melalui Zoom dengan durasi 60-90 menit per pertemuan. Anda akan dibantu memetakan situasi karier terkini, menemukan gambaran karier ideal, mengatasi tantangan yang menghambat pencapaian dari kekuatan dan potensi diri Anda yang mungkin belum tersadari.

Coach Anda akan dipilih dari salah satu Senior Career Coach dari Coaching Indonesia yang memiliki pengalaman korporasi dan praktik coaching lebih dari 500 jam. 

Berapa Investasinya?

Dapatkan harga promo sebesar Rp 3.000.000 (Tiga juta rupiah) dari harga normal Rp 4.000.000.

Tekan tombol Choose a Coach untuk memilih Coach Anda sekarang dan mulailah merancang jalan sukses Anda dalam berkarier!


4 kali sesi Career Coaching ini akan membantu Anda sebagai seorang profesional untuk:

  • Memetakan situasi karier terkini.
  • Menemukan pola-pola yang menghambat pencapaian karier.
  • Mengenali kekuatan dan potensi diri yang bisa dikembangkan.
  • Membuat strategi untuk pencapaian karier ideal.

Karyawan profesional, mahasiswa, dan siapapun yang ingin mendapatkan kejelasan karier.

Pilih Coach Anda dari tim Professional Career Coach kami yang memiliki:

  • Sertifikasi coaching dari ICF (International Coaching Federation)
  • Pengalaman industrial sebagai manajer korporasi.
  • Jam praktik coaching lebih dari 500 jam.

Pilihlah coach yang sesuai dengan tujuan karier Anda melalui Visecoach.

Di program coaching ini Anda mendapatkan 4 kali sesi one-on-one bersama Leadership Coach berakreditasi dari ICF (International Coaching Federation) untuk merancang perjalanan karier Anda sebagai seorang profesional yang sukses.

Sesi coaching akan dijalankan melalui Zoom dengan durasi 60-90 menit per pertemuan. Anda akan dibantu memetakan situasi karier terkini, menemukan gambaran karier ideal, mengatasi tantangan yang menghambat pencapaian dari kekuatan dan potensi diri Anda yang mungkin belum tersadari.

Coach Anda akan dipilih dari salah satu Senior Career Coach dari Coaching Indonesia yang memiliki pengalaman korporasi dan praktik coaching lebih dari 500 jam. 

Dapatkan harga promo sebesar Rp 3.000.000 (Tiga Juta rupiah) dari harga normal Rp 4.000.000.

Tekan tombol Choose a Coach untuk memilih Coach Anda sekarang dan mulailah merancang jalan sukses Anda dalam berkarier!


Bagikan program Living Your Dream Career