Batch 02 - Performance Conversation
Start Date
Jul 30, 2024
Type
Offline
Location
Program Performance Conversation bertujuan untuk memberdayakan para peserta dengan keterampilan dan pengetahuan yang diperlukan untuk melakukan percakapan yang bermakna dengan rekan sejawat atau tim. Percakapan ini akan memantik pengembangan potensi lawan bicara untuk dapat meningkatkan kinerjanya.
Percakapan yang dilakukan dengan teknik ini akan mendorong terciptanya perasaan didengarkan, dipahami dan diberdayakan yang artinya meningkatkan keterlibatan dan rasa memiliki anggota tim. Perasaan keterlibatan ini pada gilirannya akan dapat mendorong tercapainya kinerja yang konsisten.